Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Visi Dan Misi Universitas Islam Makassar Dan Fakultas Beserta Program Studi Teknik Industri

Visi dan Misi



Visi dan Misi Universitas

Visi 
“Menjadi Universitas Islam terkemuka, berkulitas, berbudaya, diminati dan berorientasi pada kepentingan bangsa  dan negara berdasarkan nilai-nilai ajaran Islam Ahlu Sunnah Wal Jamaah An-Nahdliyah”

Misi
  1. Menyelenggarakan pendidikan tinggi Islami yang berkualitas dalam rangka mencerdaskan dan memberdayakan kehidupan berkarakter kebangsaan untuk memelihara intergritas nasional.
  2. Menghasilkan lulusan berjiwa pemimpin berakhlak, berbudaya dan berkualitas berdasarkan jati diri bangsa yang Islami.
  3. Mendorong penelitian yang menopang kemajuan pendidikan, ilmu pengetahuan, teknologi, seni dan niilai budaya bangsa serta kearifan lokal yang mandiri dan Islami.
  4. Meningkatkan pengabdian kepada masyarakat atas dasar tanggung jawab sosial demi kepentingan bersama.
  5. Menjalin kerjasama secara berkelanjutan dengan lembaga pendidikan, lembaga penelitian, pemerintah, dunia usaha dan masyarakat.
  6. Mengembangkan organisasi universitas yang sesuai dengan tuntutan zaman serta meningkatkan manajemen yang transparan dan berkualitas serta berkelanjutan.
  7. Meningkatkan peran dinamis umat Islam melalui integrasi ilmu pengetahuan agama dan umum sesuai dengan ajaran Islam Ahlu Sunnah Wal Jamaah Al-Nahdiyah.
Visi dan Misi Fakultas

Visi 
“Menjadikan fakultas teknik sebagai pilot pembinaan program studi terkemuka dalam menyelenggarakan pendidikan tinggi yang unggul dibidang IPTEKS, Imtaq, profesional, berilmu ilmiah, beramal amalia dan berakhlak kharisma”

Misi
“Menyelenggarakan berbagai bidang program studi yang beriorentasi pada perkembangab IPTEK untuk menghasilkan lulusan yang berkualitas dan profesional dibidangnya,mampu memadukan kecerdasan intelektual, emosional dan spiritual dalam upanya menegakk an nilai-nilai keislam dengan masyarakat madani demi kemaslahatan ummat”

Visi dan Misi Program Studi Teknik Industri
Visi
“Menjadikan jurusan/program studi Teknik Industri yang mampu bersaing,unggul dan diminati masyarakatserta inovasi dalam mengembangkan IPTEK khususnya di bidang mamajemen produksi dan proses produksi”

Misi
  1. Mengahsilkan alumni teknik industry yang berkualitas, kompetitif, unggul dalam bidang manajemen produksi serta proses produksi.
  2. Menghasilkan alumni yang mempunyai tanggung jawab tinggi, bermoral dan berakhlak mulia serta mencintai bangsa dan agama.

Post a Comment for "Visi Dan Misi Universitas Islam Makassar Dan Fakultas Beserta Program Studi Teknik Industri"